Hasil Lengkap Piala Dunia U-20 2023: Uzbekistan Diimbangi Selandia Baru, AS Menang Besar

Ibnu Hariyanto
Juara Piala Asia U-20 2023 Uzbekistan harus puas main imbang 2-2 lawan Selandia Baru. (foto: REUTERS)

Pada laga lain, Ekuador menang tipis 2-1 lawan Slovakia. Gol Ekuador dicetak Justin Cuero menit 45+1 dan Jose Klinger menit 59. Satu gol Slovakia dicetak Mate Szolgai menit 29.

Hasil pertandingan pagi tadi membuat persaingan di grup B makin ketat. Amerika Serikat memimpin klasemen dengan poin 6 disusul Slovakia dan Ekuador yang sama-sama mengoleksi 3 poin. Sementara Fiji jadi juru kunci.

Hasil lengkap Piala Dunia U-20 2023 pagi tadi:

Grup A

Uzbekistan 2-2 Selandia Baru
Argentina 3-0 Guatemala

Grup B

Amerika Serikat 3-0 Fiji
Ekuador 2-1 Slovakia

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
31 hari lalu

Jalan Terjal Maroko Menuju Trofi Piala Dunia U-20 2025: Libas Prancis hingga Argentina!

Soccer
2 bulan lalu

Kisah Diego Maradona Bawa Argentina Juara Piala Dunia U-20 1979, Diawali dengan Bantai Indonesia

Mobil
5 bulan lalu

Bukan Jam Rolex, Timnas Uzbekistan Dapat Hadiah 40 Mobil BYD Lolos ke Piala Dunia 2026

Muslim
9 bulan lalu

Biografi Imam At Tirmidzi, Sang Ahli Hadits yang sempat Mengalami Kebutaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal