Indonesia Vs Thailand, Shin Tae-yong Pernah Bikin Akira Nishino Merana

Reynaldi Hermawan
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong. (Foto: PSSI)

DUBAI, iNews.id - Timnas Indonesia jumpa Thailand pada laga Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia, Kamis (3/6/2021) malam WIB. Pelatih Tim Garuda Shin Tae-yong mengenang persaingannya dengan nakhoda War Elephants, Akira Nishino.

Sejarah mencatat Shin baru pernah bentrok Akira sekali. Pertemuan itu terjadi di level klub tepatnya ajang Liga Champions Asia 2010.

Kala itu Shin yang melatih Seongnam Ilhwa melawan Gamba Osaka racikan Akira. Tim yang dilatihnya berhasil menang telak 3-0.

Meski demikian Shin tak ingin menengok ke belakang. Dia tak mau meremehkan sentuhan Akira.

“Waktu itu sudah berlalu lama, 10 tahun yang lalu, itu juga antar klub," kata Shin dikutip dari laman PSSI, Rabu (2/6/2021).

"Saat ini antar negara kami berdua bertemu lagi. Harus lebih fokus, kami akan berusaha semaksimal mungkin, agar mendapatkan kemenangan,” ujarnya.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
17 jam lalu

PSSI Bantah Isu 10 Exco Setuju Shin Tae-yong Kembali Tangani Timnas Indonesia

Soccer
2 hari lalu

Terungkap! Emil Audero Nyaris Comeback ke Juventus sebelum Gabung Cremonese!

Soccer
2 hari lalu

Emil Audero On Fire! Siap Bikin Juventus Mati Kutu

Soccer
2 hari lalu

Calvin Verdonk Sebut Satu Rekan Setim yang Punya Skill Mirip Ronaldo Brasil, Siapa?

Soccer
3 hari lalu

Hasil Liga Italia: Jay Idzes Starter, Sassuolo Bungkam Tuan Rumah Cagliari

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal