Jadwal Final Piala AFF U-23 2023: Adu Gengsi Timnas Indonesia Vs Vietnam

Fitradian Dimas Kurniawan
Timnas indonesia U-23 (Foto: PSSI)

Gol Timnas Vietnam U-23 tercipta lewat brace Dinh Xuan Tien (8 dan 44), Nguyen Quoc Viet (32), dan Nguyen Hong Phuc (85). Sementara Malaysia sempat memangkas ketertinggalan lewat Alif Ikmalrizal Anuar (49).

Disusul kemudian pertandingan antara Timnas Indonesia U-23 kontra Thailand. Pada pertandingan itu, Garuda Muda sukses mengalahkan Thailand dengan skor akhir 3-1.

Kemenangan Timnas Indonesia U-23 satang lewat gol Jeam Kelly Sroyer (10), Muhammad Ferarri (23), dan gol bunuh diri pemain Thailand, Natcha Prosomboon (45+1). Sementara Gajah Perang Muda memperkecil ketertinggalan melalui Chukid Wanpraphao (27).

Pada babak final, Timnas Indonesia U-23 dan Vietnam diperkirakan bakal menampilkan permainan terbaiknya. Apalagi pertandingan ini bakal menentukan juara Piala AFF U-23.

Jadwal Final Piala AFF U-23 2023:

Indonesia vs Vietnam, Sabtu (26/8/2023) pukul 20:00 WIB

Editor : Fitradian Dhimas Kurniawan
Artikel Terkait
Soccer
9 jam lalu

Resmi! Kelme Jadi Apparel Timnas Indonesia

Soccer
13 jam lalu

Shayne Pattynama Resmi Dilepas Buriram United, Merapat ke Persija Jakarta?

Soccer
19 jam lalu

Trofi Piala Dunia Singgah di Jakarta, Antusiasme Publik Tumpah Meski Timnas Gagal Lolos

Soccer
1 hari lalu

Kelme Kirim Kode Keras! Jadi Sponsor Baru Jersey Timnas Indonesia?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal