Jay Idzes Kirim Pesan Tegas: Serie A Masih Panjang, Sassuolo Belum Habis!

Cikal Bintang Raissatria
Bek Sassuolo, Jay Idzes. (Foto: Instagram/jayidzes)

Jay menyoroti mentalitas tim yang menurutnya sudah menunjukkan respons positif di lapangan. Dia menilai Sassuolo hanya perlu memperbaiki beberapa detail agar bisa kembali tampil maksimal pada laga berikutnya.

“Di babak kedua, kami bermain jauh lebih baik; kami mencetak gol di menit-menit akhir, tetapi kami memiliki banyak peluang. Ketika kami ingin bermain di level yang berbeda, jika kami bermain dengan sederhana, kami bisa berbuat lebih banyak,” tutur Jay.

Sassuolo tidak punya banyak waktu untuk meratapi hasil ini. Pada giornata ke-13 Liga Italia, Jay Idzes dan rekan-rekannya akan bertandang ke markas Como di Stadio Giuseppe Sinigaglia pada Sabtu (29/11/2025). Laga tersebut menjadi ujian berikutnya untuk mengembalikan konsistensi Neroverdi.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
3 jam lalu

Emil Audero Cs Dipuji Pelatih Cremonese usai Imbang Kontra Hellas Verona

Soccer
1 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Italia: Fullkrug Cetak Gol, AC Milan Bungkam Lecce

Soccer
2 hari lalu

Baru Gabung AC Milan, Niclas Fullkrug Langsung Jadi Korban Perampokan

Soccer
1 hari lalu

Jay Idzes Buka-bukaan Ungkap 3 Striker Menakutkan di Italia, Salah Satunya Monster Setinggi 2 Meter

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal