Kepada Ajax, Ezra Walian Bicara Jujur soal Pilihan Bela Timnas Indonesia

Andri Bagus Syaeful
Ezra Walian kini menjadi andalan Persik Kediri. (Foto: iLeague)

Ezra menegaskan, keputusan membela Timnas Indonesia bukan langkah terburu-buru. Dia menyebut pilihan tersebut sudah melalui pertimbangan matang, termasuk memahami perbedaan besar antara sepak bola Eropa dan Asia.

“Dan sejujurnya, saya tidak pernah menyesal karena itu adalah langkah yang luar biasa bagi saya. Tentu saja, sangat berbeda dengan Eropa dan banyak hal lainnya, tentu saja,” kata Ezra.

Dia kembali menegaskan sikapnya tanpa keraguan. “Tapi saya tidak memiliki satupun penyesalan,” tambahnya.


Dari Jong Ajax hingga Jadi Andalan Persik Kediri

Setelah resmi membela Timnas Indonesia, Ezra memilih melanjutkan karier di sepak bola nasional. Pada 2019, dia bergabung dengan PSM Makassar dan memulai kiprah panjang di Liga Indonesia.

Keputusan berkarier di dalam negeri membuat Ezra semakin dekat dengan kultur sepak bola Indonesia. Pengalaman tersebut memperkaya pemahamannya, baik sebagai pemain klub maupun bagian dari tim nasional.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
1 jam lalu

Nova Arianto Dicoret dari Asisten John Herdman di Timnas Indonesia Senior

Soccer
34 menit lalu

John Herdman Bawa Gerbong Mini ke Timnas Indonesia, PSSI Buka Detailnya

Soccer
5 jam lalu

Rekam Jejak Mentereng Herdman Tak Jamin Instan, Timnas Indonesia Perlu Waktu

Soccer
14 jam lalu

Erik ten Hag Resmi Jadi Direktur Teknik FC Twente, Mees Hilgers Batal Pergi?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal