Kisah Abduh Lestaluhu Ngamuk ke Bench Thailand di Piala AFF, Langsung Curi Perhatian Dunia

Reynaldi Hermawan
Kisah Abduh Lestaluhu ngamuk ke bench Thailand di Piala AFF menarik diulas. Kala itu dirinya mencuri perhatian dunia. (Foto: AFF Suzuki Cup)

Tetapi Abduh tidak ciut nyali dan enggan lari meski terancam di keroyok skuad Thailand. Sayangnya sikap tersebut membuatnya diganjar kartu merah oleh wasit.

Timnas Indonesia akhirnya kalah dengan skor 0-2 dan gagal angkat trofi Piala AFF 2016 karena agregat 2-3. Padahal Garuda menang 2-1 pada leg pertama di Stadion Pakansari, Bogor.

Meski kalah nama Abduh menjadi perbincangat pencinta sepak bola dunia. Namanya menjadi trending topic dunia di Twitter kala itu. Ada yang mengecam, namun ada pula yang memuji sikapnya.

Kini Indonesia akan kembali menghadapi Thailand di Piala AFF 2022. Kedua tim bersua pada penyisihan Grup A di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Kamis (29/12/2022) sore.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
4 jam lalu

Erick Thohir Ungkap Langkah Nyata PSSI Menuju Piala Dunia 2030

Soccer
8 jam lalu

Kevin Diks Beraksi! Ini Jadwal Monchengladbach Vs FC Koln Live di RCTI

Soccer
12 jam lalu

Uji Coba Timnas Indonesia U-22 di FIFA Matchday November Tak Masuk Hitungan Ranking FIFA

Soccer
14 jam lalu

Ole Romeny Comeback! Striker Timnas Indonesia Akhirnya Kembali Merumput Bareng Oxford United

Soccer
1 hari lalu

Gagal ke Piala Dunia, Erick Thohir Dapat Pesan Tak Terduga dari Prabowo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal