Kisah Lim Teong Kim, Legenda Malaysia yang Berjasa di Mata Thomas Muller

maulana yusuf
Legenda sepak bola Malaysia, Lim Teong Kim. Dia pernah melatih Thomas Muller di tim muda Bayern Munchen. (Foto: Instagram/@NewsBFM)

Perlu diketahui, menurut laporan Transfermarkt, Lim Teong Kim pernah menjadi asisten pelatih Bayern Munchen U-19 pada Juli 2000 hingga Juni 2012. Selama menjadi bagian dari tim pelatih Bayern Munchen U-19, Lim Teong Kim pun menjadi sosok penemu bakat Thomas Muller.

Pada 2010 lalu, Lim Teong Kim mengaku menjadi saksi kehebatan Muller muda. Dia menilai Muller sudah bekerja keras sampai titik kesuksesan di level klub.

Lihat postingan ini di Instagram

A post shared by LTK (@lim_teong_kim)

"Saya bekerja dengan Muller ketika saya melatih Bayern U-13 dan U-14," ucap Teong Kim dikutip dari NST Sport.

"Muller bukan pemain yang berbakat bila dibandingkan dengan sejumlah rekan setimnya, tapi dia sudah melakukan hal besar karen dedikasinya untuk latihan dan pertandingan, " jelasnya lagi.

Muller sendiri memandang Teong Kim secara positif. Dia menilai sosok legenda Malaysia itu telah berjasa dalam mengembangkan kariernya.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
5 hari lalu

Gelandang Bayern Munchen Ini Ingin Reuni dengan Hansi Flick di Barcelona

Soccer
10 hari lalu

Napoli Bidik Leon Goretzka, Antonio Conte Ingin Gelandang Kelas Dunia 

Soccer
11 hari lalu

Tragedi Maut di Resor Ski! Mantan Pemain Timnas Jerman Tewas Jatuh dari Kereta Gantung, Istri Jadi Saksi

Soccer
11 hari lalu

Lupakan Marc Guehi, Liverpool Bisa Hemat Biaya jika Bidik Bek Prancis Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal