Andre Silva
Silva diboyong dari FC Porto pada musim panas 2017. Di musim perdananya, dia hanya mampu menyarangkan dua gol dari 24 pertandingan Serie A. Dia kemudian dipinjamkan ke Sevilla dan kini memperkuat Eintracht Frankfurt.