Langsung Gerak! Satgas Antimafia Bola Panggil PSSI soal Dugaan Pungli Seleksi Wasit

Fitradian Dimas Kurniawan
Satgas Antimafia Bola langsung bergerak terkait adanya kasus dugaan pungutan liar (Pungli) dalam seleksi wasit Liga 1 dan Liga 2. (foto: PT LIB)

“Terkait dugaan adanya pungli pada seleksi wasit Liga 1 dan 2. Satuan Tugas Anti Mafia Bola mengundang Ketua PSSI. Namun, yang ditunjuk untuk menghadiri undangan tersebut adalah saudara A, yang merupakan Direktur Perwasitan PSSI ke Bareskrim Polri,” kata Nurul Azizah di laman resmi Polri, Selasa (18/7/2023).

Saat proses penyelidikan masih berjalan. Polri akan berusaha mengungkap kasus itu.

Sebelumnya beredar informasi yang mengarah kepada adanya dugaan praktik pungli dalam proses seleksi wasit di Liga 1 dan Liga 2.

Indikasi kecurangan muncul dengan adanya dugaan kebocoran soal Law of The Game (LOTG) dalam seleksi wasit. Karena sejumlah wasit mendapat nilai sempurna dalam LOTG, sementara untuk video test dan fitness test buruk.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
3 jam lalu

Erick Thohir Buka Suara Soal Pelatih Baru Timnas Indonesia

Buletin
5 jam lalu

Era Shin Tae-yong Berakhir, Erick Thohir Tegas: Sepak Bola Indonesia Wajib Move On

Soccer
6 jam lalu

Erick Thohir Turunkan Timnas Indonesia U-23 di FIFA Matchday November

Soccer
14 jam lalu

Patrick Kluivert Syok Kena Bully, Efeknya Buruk untuk Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal