Lionel Messi Bertahan di Barcelona, Duet Duo Argentina Tersaji Musim Depan

Reynaldi Hermawan
Kapten Barcelona Lionel Messi (Foto: Sportskeeda)

Messi memang sempat ingin hengkang karena meyakini Barcelona sudah tak kompetitif lagi. Tapi tampaknya peraih Ballon d'Or enam kali itu berubah pikiran melihat proyek yang akan dibangun Laporta.

Blaugrana terlihat sangat aktif memburu pemain meski bursa transfer belum dibuka. Selain Aguero, Klub Katalan itu juga sudah mencapai kata sepakat dengan bek City, Eric Garcia.

Barcelona juga masih mengincar beberapa pemain seperti striker Olympique Lyon Memphis Depay dan gelandang Liverpool Georginio Wijnaldum. Hebatnya semua pemain itu bisa didapatkan secara gratis.

Sebab kontrak mereka bersama klubnya masing-masing habis Juni 2021. Langkah tepat yang diambil Laporta di tengah krisis pandemi Covid-19.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
5 menit lalu

Lionel Messi Sebut Pemain Terbaik setelah Dirinya, Cristiano Ronaldo Tak Masuk!

Soccer
12 jam lalu

Hasil Lengkap Liga Spanyol: Lewandowski Hattrick! Barcelona Libas Celta Vigo dan Dekati Real Madrid

Soccer
1 hari lalu

Lionel Messi Keluarkan Magis! 2 Gol dan 2 Assist Bawa Inter Miami ke Semifinal

Soccer
4 hari lalu

Hansi Flick Dipecat Barcelona usai Ditahan Club Brugge? Begini Faktanya!

Soccer
4 hari lalu

Lamine Yamal Akhirnya Buka Suara Soal Isu Cedera Pubalgia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal