Maarten Paes Main 26 Menit, MLS All Star Dikalahkan Liga MX All Star 

Andri Bagus Syaeful
Maarten Paes tampil membela MLS All Star vs Liga MX All Star di Lower Field, Columbus, Amerika Serikat, Kamis (25/7/2024) pagi WIB. (Foto: Instagram @maartenpaes)

COLUMBUS, iNews.id – Calon kiper Timnas Indonesia Maarten Paes tampil 26 menit membela MLS All Star saat kalah 1-4 dari Liga MX All Star di Lower Field, Columbus, Amerika Serikat, Kamis (25/7/2024) pagi WIB.

Pemuda keturunan Indonesia-Belanda itu masuk sebagai kiper ketiga dalam laga itu. Dia menggantikan peran Hugo Lloris pada menit ke-66.


Jalannya Pertandingan

Babak pertama
Liga MX (Meksiko) All Star di luar dugaan mampu membuka skor pada menit ke-17 lewat aksi German Berterame usai memaksimalkan umpan Jonathan Dos Santos.

MLS All Star langsung berusaha merespons. Hanya butuh satu menit, MLS All Star bisa menyamakan skor lewat gol Cucho Hernandez usai memaksimalkan umpan Diego Rossi pada menit ke-18.

Namun, Liga MX All Star berhasil unggul kembali. Kali ini Oussama Idrissi mencetak gol setelah memaksimalkan umpan Alvaro Fidalgo pada menit ke-41.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
2 jam lalu

Radja Nainggolan Ungkap Timnas Indonesia Sulit ke Piala Dunia, tapi...

Soccer
4 jam lalu

Profil Roberto Donadoni: Legenda Italia yang Tertarik Latih Timnas Indonesia

Soccer
6 jam lalu

Emil Audero Comeback Spektakuler! Cremonese Menang, Cetak Clean Sheet Lawan Genoa

Soccer
5 jam lalu

5 Posisi yang Bisa Dimainkan Eliano Reijnders, Pemain Serbabisa Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal