"Yang paling penting adalah kami meraih hasil yang baik, dan meraih kemenangan tentu saja, jadi ya kami akan tampil menyerang," kata Patrick Kluivert.
Strategi menyerang ini diharapkan mampu membuahkan kemenangan. Selain bangki usai dibantai Australia, Jay Idzes cs juga menjadikan laga nanti malam sebagai laga balas dendam karena sempat ditahan imbang Bahrain 2-2 pada 10 Oktober 2024 lalu.
Demikian ulasan mengenai patrick Kluivert yakin Timnas Indonesia menang lawan Bahrain, kenapa?