Pelatih Hong Kong Siapkan Taktik Khusus untuk Bongkar Pertahanan Indonesia U-19, Ini Pengakuannya

Quadiliba Al-Farabi
Pelatih Hong Kong Cheung Kin Fung siapkan taktik khusus untuk bongkar pertahanan Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023. (foto: PSSI).

Lalu sang pelatih pun membeberkan beberapa ciri khas yang dimiliki Hokky Caraka dkk.

Mulai dari menyerang secara agresif hingga pertahanan solid. Tapi bagaimanapun dia yakin bisa mengatasinya.

"Saya pikir titik kuat Indonesia adalah gaya menyerang yang sangat agresif. Striker mereka dapat menyerang secara langsung. Sangat baik, memanfaatkan ruang di antara para pemain bertahan,” lanjutnya

“Sementara pertahanan Indonesia sangat solid. Saya pikir saya akan punya cara untuk melawan mereka,” pungkasnya

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
4 jam lalu

Hasil Liga Italia: Jay Idzes Starter, Sassuolo Gagalkan Kemenangan Pisa secara Dramatis

Soccer
14 jam lalu

Persija Jakarta Berduka, Kehilangan Ronny Pasla Sang Kiper Legendaris Timnas Indonesia

All Sport
15 jam lalu

Komentar Dean James usai Diganjar Kartu Merah Pertama Sepanjang Karier

Soccer
17 jam lalu

Diganjar Kartu Merah Tragis! Dean James Akui Kesalahan Fatal Saat Go Ahead Eagles Dibantai Heracles

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal