Pelatih Thailand Deg-degan Jumpa Satu Pemain Indonesia di Piala AFF U-19 2022, Siapa Dia?

Ilham Sigit
Pelatih Thailand Salvador Valero Garcia deg-degan jumpa satu pemain Indonesia di Piala AFF U-19 2022. (Foto: ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah)

BEKASI, iNews.id - Pelatih Thailand Salvador Valero Garcia deg-degan jumpa satu pemain Indonesia di Piala AFF U-19 2022. Sosok tersebut adalah gelandang Garuda Nusantara Marselino Ferdinan.

Salvador Garcia menyebut Marselino Ferdinan akan menjadi pemain yang amat berbahaya. Pelatih asal Spanyol itu pun menyiapkan taktik khusus untuk mematikan pergerakan pemain Persebaya Surabaua tersebut.

Marselino merupakan gelandang andalan Pelatih Indonesia Shin Tae-yong. Pemain Persebaya Surabaya itu pernah mengecap penampilan bersama Timnas Indonesia di berbagai kelompok umur.

Pengalaman yang dimiliki Marselino di level internasional membuat Salvador bergidik ngeri. Pergerakannya selama membela Timnas Indonesia di Piala AFF U-19 2022 pun membuatnya terpukau.

Pada Rabu 6 Juli 2022, Salvador akan kembali mendapat kesempatan berhadapan dengan Marselino. Dirinya mengaku akan menyiapkan taktik khusus untuk mematikan pergerakan pemain berusia 17 tahun tersebut.

“Mari lihat mereka bermain, Marselino Ferdinan adalah pemain kunci bagi Indonesia, dia pemain top di grup ini, kami bersiap-siap dengan taktik spesifik untuk menghentikannya,” kata Salvador pada jumpa pers, dikutip Selasa (5/7/2022).

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
9 jam lalu

Kacau! Thom Haye dan Shayne Pattynama Disanksi FIFA, Dilarang Main 4 Laga 

Soccer
17 jam lalu

Nova Arianto Beri Kabar Baik jelang Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil

Soccer
1 hari lalu

Erick Thohir Ungkap Langkah Nyata PSSI Menuju Piala Dunia 2030

Soccer
1 hari lalu

Kevin Diks Beraksi! Ini Jadwal Monchengladbach Vs FC Koln Live di RCTI

Soccer
2 hari lalu

Uji Coba Timnas Indonesia U-22 di FIFA Matchday November Tak Masuk Hitungan Ranking FIFA

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal