Polri Terbitkan Izin Liga 1 dan Liga 2 Sore Ini?

Admiraldy Eka Saputra
Infografis Liga 1 Segera Digelar (foto: iNews.id).

Untuk itu, dia meminta penerapkan protokol kesehatan selama Liga 1 dan Liga 2 lebih ketat lagi. Sehingga kompetisi bisa jalan lancar dan sukses.

"Karena waktu penyelenggaraan Liga 1 dan Liga 2 cukup lama. Liga sampai Maret tahun depan, sedangkan Liga 2 puncaknya Desember. Ini juga tidak lepas dari penggalan September-Oktober akan ada PON (Pekan Olahraga Nasional) di Papua," ujar Imam.

"Semoga kita bisa kelola dengan baik penanganannya sehingga protokol kesehatan bisa diterapkan sehingga penyelenggaraan Liga 1, Liga 2 dan PON bisa sukses," tuturnya.

Seperti diketahui, sejumlah pihak akan berperan dalam rencana bergulirnya kompetisi ini di antaranya Kemenpora, Kemenkes, BNPB, Satgas Covid-19, dan Polri. Izin dari kepolisian ini menjadi sangat penting. Sebab, jika izin tersebut tidak turun, maka tidak akan ada kompetisi sepak bola.

Dalam kongres biasa PSSI diketahui menghasilkan sejumlah keputusan, salah satunya soal format baru kompetisi Liga 1 2021-2022.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Nasional
6 jam lalu

Kapolri Promosikan 35 Polwan ke Jabatan Strategis, Komitmen Kesetaraan Gender

Nasional
7 jam lalu

Respons Kapolri soal Pemerintah Buat PP Atur Penempatan Polisi di Luar Struktur

Nasional
8 jam lalu

Mutasi Polri: 35 Polwan Dapat Promosi Jabatan, Wakapolda hingga Kapolres

Nasional
9 jam lalu

Pemerintah Siapkan PP Atur Penempatan Polisi di Kementerian, Jimly: Solusi Isu Rangkap Jabatan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal