Prediksi Inter Milan Vs Benevento: I Nerazzurri Intip Peluang Naik Takhta

Fitradian Dimas Kurniawan
Inter Milan berpeluang naik takhta Liga Italia jika menang atas Benevento di Giuseppe Meazza pada pekan ke-20, Minggu (31/1/2021) dini hari WIB. (Foto: RCTI+)

Di pihak lain, Pelatih Benevento Filippo Inzaghi sadar timnya bakal kesulitan melawan Inter. Namun, dia hanya berharap timnya tampil maksimal dan berusaha merespon setiap serangan Inter.

“Kami sadar harus bermain sempurna pada laga ini. Kami harus bisa merespon setiap serangan. Kami yakin bisa memberikan impresi positif di Giuseppe Meazza,” ujar Inzaghi.

Laga seru ini bisa disaksikan melalui live streaming di RCTI+ pada Minggu (31/1/2021) pukul 02.00 WIB. Caranya dengan klik link ini.

PERKIRAAN PEMAIN   
INTER MILAN (3-5-2)  
Handanovic; Skriniar, De Vrij, Bastoni; Hakimi, Barella, Brozovic, Vidal, Young; Lautaro, Lukaku   
Pelatih: Antonio Conte

BENEVENTO (4-3-2-1)   
Montipo; Depaoli, Glik, Tula, Berba; Hetemaj, Viola, Ionita; Improta, Caprari; Lapadula 
Pelatih: Filippo Inzaghi

REKOR PERTEMUAN  
30/09/2020, Liga Italia, Benevento 2-5 Inter  
14/01/2019, Coppa Italia, Inter 6-2 Benevento   
25/02/2018, Liga Italia, Inter 2-0 Benevento   
01/10/2017, Liga Italia, Benevento 1-2 Inter

Prediksi: 55-45

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
23 jam lalu

Kronologi Kecelakaan Kiper Inter Milan yang Menewaskan Lansia 81 Tahun

Soccer
23 jam lalu

Tragis! Kiper Inter Milan Terlibat Kecelakaan, Lansia 81 Tahun Tewas

Soccer
1 hari lalu

Legenda Sassuolo Ramal Jay Idzes Jadi Bintang Eropa, Masih Dipantau Inter Milan

Soccer
3 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Italia Semalam: Napoli Hajar Inter Milan, De Bruyne Cedera usai Bikin Gol

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal