Sementara Pelatih Sevilla Julen Lopetegui menegaskan pasukannya tak boleh terlena dengan prestasi empat kemenangan dari lima laga terakhir di semua kompetisi. Dia hanya berharap seluruh pemainnya siap menghadapi laga kali ini.
“Semua pertandingan sebelumnya sudah lewat, dan saatnya menatap ke depan. Kami harus segera memulihkan diri dan berharap tak mendapat kejutan buruk. Kami siap menghadapi laga ini,” ujar Lopetegui.
PERKIRAAN PEMAIN
SEVILLA (4-3-3)
Bounou; Navas, Kounde, Carlos, Escudero; Rakitic, Fernando, Jordan; Suso, En-Nesyri, Gomez
Pelatih: Julen Lopetegui
BARCELONA (4-3-3)
Ter Stegen; Dest, Pique, Lenglet, Alba; Pedri, Busquets, De Jong; Dembele, Messi, Griezmann
Pelatih: Ronald Koeman
LIMA PERTEMUAN TERAKHIR
31/01/2021, Copa del Rey, Sevilla 2-0 Barcelona
05/10/2020, Liga Spanyol, Barcelona 1-1 Sevilla
20/06/2020, Liga Spanyol, Sevilla 0-0 Barcelona
07/10/2019, Liga Spanyol, Barcelona 4-0 Sevilla
23/02/2019, Liga Spanyol, Sevilla 2-4 Barcelona
Prediksi: 50-50