Presiden PSG Buka Suara Soal Transfer Lionel Messi

Bagas Abdiel
Lionel Messi belakangan ini santer dikaitkan dengan Paris Saint-Germain (PSG). Hal tersebut ditanggapi Presiden Les Parisiens Nasser Al-Khelaifi. (Foto: thenational.ae)

Bintang PSG Neymar Jr sempat menggoda Messi untuk hengkang dari Camp Nou dan bermain di Parc des Princes. Pernyataan tersebut dia sampaikan setelah membantu timnya menghajar Manchester United pada laga lanjutan fase grup Liga Champions tengah pekan lalu.

“Yang paling saya inginkan bermain dengan Messi lagi. Saya ingin bermain dengannya,” ucap Neymar.

“Saya akan membiarkannya bermain di posisi saya jika dia mau. Tahun depan, kami harus bermain bersama. Itu pasti,” lanjut pemain berpaspor Brasil tersebut.

Neymar dan Messi memang sahabat . Hubungan mereka terjalin harmonis saat masih sama-sama berseragam Barcelona. Mereka dan Luis Suarez dijuluki Trio MSN yang berjasa membawa Klub Katalan itu meraih treble winners pada 2014/2015.

Sayangnya trio MSN bubar karena Neymar memilih pindah ke PSG pada 2017. Messi kini makin merana karena Suarez juga pindah ke Atletico Madrid pada September lalu.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
13 jam lalu

Hasil Lengkap Liga Spanyol: Lewandowski Hattrick! Barcelona Libas Celta Vigo dan Dekati Real Madrid

Soccer
1 hari lalu

Lionel Messi Keluarkan Magis! 2 Gol dan 2 Assist Bawa Inter Miami ke Semifinal

Soccer
4 hari lalu

Hansi Flick Dipecat Barcelona usai Ditahan Club Brugge? Begini Faktanya!

Soccer
4 hari lalu

Lamine Yamal Akhirnya Buka Suara Soal Isu Cedera Pubalgia

Soccer
4 hari lalu

Cristiano Ronaldo Remehkan Piala Dunia, Lionel Messi Beri Komentar Tak Terduga!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal