Ranking FIFA Timnas Indonesia Auto Meroket jika Hancurkan Australia, Dekati Vietnam

Reynaldi Hermawan
Ranking FIFA Timnas Indonesia auto meroket jika menghancurkan Australia pada matchday kedua Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia putaran ketiga. (Foto: PSSI)

Saat ini tim asuhan Shin Tae-yong itu sudah mengumpulkan 1.115.61 poin. Jika menang lawan Australia, angka itu akan bertambah menjadi 1.136.68 poin.

Itu artinya Indonesia bisa menggeser empat negara di atas mereka yakni Nicaragua (130), Malawi (129), Niger (128) dan Zimbabwe (127). Namun syaratnya keempat negara tersebut harus meraih hasil negatif pada FIFA Matchday.

Jika naik ke ranking 127, Indonesia mendekati Vietnam yang kini bertengger di posisi ke-117. Misi Shin Tae-yong membawa Garuda ke 100 Besar FIFA juga semakin dekat terealisasi.

Perolehan ranking Timnas Indonesia vs Australia:

Menang +21.07 poin (1136.68)

Imbang +8.57 poin (1124.18)

Kalah -3.93 poin (1111.68)

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
7 jam lalu

Emil Audero Murka! Sebut Kekalahan dari Pisa Memalukan

Soccer
19 jam lalu

Kevin Diks Cetak Gol Spektakuler saat Monchengladbach Hantam Koln, Statistiknya Bikin Salut!

Soccer
21 jam lalu

Kevin Diks Cetak Sejarah! Pemain Indonesia Pertama Cetak Gol di Bundesliga

Soccer
2 hari lalu

FIFA Sanksi Indonesia, Thom Haye dan Shayne Pattynama Kena Skors 4 Laga

Soccer
2 hari lalu

Kacau! Thom Haye dan Shayne Pattynama Disanksi FIFA, Dilarang Main 4 Laga 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal