Satu Pemain Afghanistan Wajib Dijaga Ketat Timnas Indonesia: Tendangannya Mirip Beckham

Ilham Sigit
Satu pemain Afghanistan wajib dijaga ketat Timnas Indonesia. Sosok yang dimaksud punya tendangan mirip legenda Inggris, David Beckham. (Foto: 37 Sport)

Dilansir Daily Mail, Selasa (16/11/2021), pada musim panas 2019, Man United, Man City, AC Milan, dan Atalanta pernah dikabarkan tertarik untuk memboyongnya. Rakasa-raksasa itu saling sikut mengamankan servis wonderkid didikan Ajax itu.

Agen pencari bakat Man United, Henny de Regt bahkan kabarnya terkesan dengan pemain muda menjanjikan itu. The Sun mengklaim Zamani memiliki eksekusi tendangan bebas yang sama mengerikannya dengan legenda Man United, David Bechkam.

Laman penyedia statistik yang mencatat performa Zamani memang sangat minim. Namun dirinya sempat menjadi perbincangan media-media besar di Inggris.

Tak hanya para raksasa, Leicester City dan Everton serta Olympique Marseille juga dikabarkan pernah masuk ke bursa persaingan untuk mendapatkan talenta mentah itu.

Berdasarkan informasi itu, penggawa Garuda harus menjaga ketat pemain tersebut. Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong harus memutar otak guna meredam pergerakan pemain yang bisa berposisi di sayap kanan dan kiri dengan sama baiknya itu.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
1 jam lalu

Calvin Verdonk Sebut Satu Rekan Setim yang Punya Skill Mirip Ronaldo Brasil, Siapa?

Soccer
1 hari lalu

Hasil Liga Italia: Jay Idzes Starter, Sassuolo Bungkam Tuan Rumah Cagliari

Soccer
1 hari lalu

Komentar Berkelas Emil Audero usai Clean Sheet dan Kembalikan Kejayaan Cremonese

Soccer
23 jam lalu

Koulibaly Nyaris Gabung Manchester United, Tapi Dihalangi Ancelotti

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal