Solskjaer: Pemain MU Bisa Latih Insting Gol dengan Bantuan Istri

Reynaldi Hermawan
Pelatih Manchester United Ole Gunnar Solskjaer (Foto: Sky Sports)

MANCHESTER, iNews.id – Pelatih Manchester United (MU) Ole Gunnar Solskjaer terus memantau perkembangan latihan pasukannya di kediaman masing-masing. Sambil bercanda, dia berharap para pemainnya bisa mendapat bantuan istri atau kekasih saat berlatih.

Inggris saat ini masih di-lockdown akibat pandemi virus corona. Premier League masih ditangguhkan sampai 30 April mendatang. Skuat The Red Devils dan kontestan lainnya kompak latihan di rumah.

Solskjaer berharap sesi latihan individu bisa berjalan maksimal. Khusus untuk para striker, juru taktik asal Norwegia itu memberikan pekerjaan rumah spesial yakni mengasah insting mencetak gol.

“Ya, para pemain mendapatkan program individual dan punya diet sendiri. Ini periode yang dapat digunakan untuk mengerjakan sesuatu istimewa. Sesuatu yang spesifik. Saya pernah berada di taman, bersama anak-anak, bekerja untuk mengasah penyelesaian akhir atau gerakan,” kata Solskjaer di laman klub.

“Begitu pula para striker yang harus mengasah finishing mereka. Sebagian besar pemain memiliki fasilitas baik dan kebun luas. Semoga istri atau pacar mereka dapat melakukan beberapa umpan dan umpan silang,” ujarnya.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
2 jam lalu

Arne Slot Blak-blakan usai Liverpool Dibantai Man City: Mereka Lebih Baik Segalanya!

Soccer
3 jam lalu

Hasil Lengkap Liga Inggris: Bantai Liverpool, Man City Tempel Arsenal di Puncak

Soccer
2 jam lalu

Man City Hancurkan Liverpool 3-0, Pep Guardiola Rayakan Laga Ke-1.000 dengan Optimisme

Soccer
1 hari lalu

Gol Matthijs de Ligt di Injury Time Selamatkan MU dari Kekalahan di Kandang Tottenham

Soccer
4 hari lalu

Sial Banget! Pelatih yang Disebut The Next Alex Ferguson Kini Menganggur 11 Tahun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal