Cara Mengaktifkan Fitur Tersembunyi Paling Keren di iOS 14

Dini Listiyani
Cara Mengaktifkan Fitur Tersembunyi di iOS 14 (Foto: Mashable)

CUPERTINO, iNews.id - Apple telah merilis iOS 14 secara global. Sistem operasi iOS tersebut sebenarnya telah diumumkan pada acara WWDC Apple yang digelar Juni 2020.

iOS 14 menghadirkan banyak fitur baru yang keren. Misalnya, picture-in-picture, widget, dan kemampuan untuk mengubah browser default, fitur yang paling berguna terletak di pengaturan Accessibility settings yakin Back Tap.

Back tap ini memungkinkan Anda mengetuk dua kali atau tiga kali di bagian belakang iPhone. Tujuannya untuk melakukan tindakan tertentu lebih cepat.

Hal logis yang dapat Anda lakukan adalah mengatur iPhone untuk mengambil screenshot saat Anda mengetuk telepon dua atau tiga kali. Mengaktifkan Siri juga merupakan opsi yang solid seperti membuka Control atau Notification jika Anda lebih suka mengetuk untuk menggeser jari Anda melintasi layar.

Untuk mengaktifkan fitur tersebut dengan membuka Settings> Accessibility> Touch> Back Tap. Selain opsi dasar tersebut, anda juga dapat mengatur Back tap agar berfungsi dengan sejumlah opsi Accessibility seperti magnifier, VoiceOver, Zoom, atau Anda dapat mengaturnya untuk menggulir ke bawah atau atas.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Gadget
16 hari lalu

Laku Mana iPhone 17 Versus iPhone 16? Cek Faktanya

Gadget
30 hari lalu

iPhone 17 Pro Max Sudah Bisa Dipesan Mulai 10 Oktober, Segini Perkiraan Harganya

Mobil
1 bulan lalu

Viral Mobil Listrik Xiaomi SU7 Tiba-Tiba Jalan Sendiri, Dikira Dikendarai Hantu Ternyata akibat iPhone

Gadget
1 bulan lalu

Kelebihan dan Kekurangan iPhone 17 yang Wajib Diketahui sebelum Membeli, Apa Saja?

Gadget
2 bulan lalu

iPhone 17 Air Dibongkar, Terungkap Ini Alasan Punya Bodi Tipis

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal