Laku Keras! iPhone Air Edisi 2026 Diprediksi Pakai 2 Kamera Belakang

Muhamad Fadli Ramadan
iPhone Air edisi 2026 diprediksi akan pakai 2 kamera. (Foto: Instagram)

Seperti diketahui, plateau pada iPhone Air diisi sejumlah komponen penting demi memaksimalkan ruang untuk baterai. Rencana penambahan kamera membuat Apple harus melakukan perombakan pada bagian dalam.

Bocoran tersebut juga mengabarkan iPhone Air generasi kedua akan mengusung layar berukuran 6,5 inci. Apple juga akan tetap mempertahankan tujuan utama membangun iPhone Air, yakni bodinya yang tipis. Namun, belum diketahui ketebalannya karena akan ada perombakan di bagian plateau.

Sebelumnya dikabarkan iPhone Air generasi kedua akan meluncur bersamaan iPhone 18 Pro dan iPhone 18 Pro Max pada paruh kedua 2026. Diyakini, itu juga akan dibarengi dengan peluncuran ponsel lipat pertama dari iPhone.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Gadget
20 hari lalu

Laku Mana iPhone 17 Versus iPhone 16? Cek Faktanya

Gadget
31 hari lalu

Harga iPhone 17 Pro Max Terbaru di Indonesia, Apakah Worth It?

Gadget
1 bulan lalu

iPhone 17 Pro Max Sudah Bisa Dipesan Mulai 10 Oktober, Segini Perkiraan Harganya

Internet
4 hari lalu

Apple Bakal Tanamkan AI di Fitur Siri Maret 2026

Nasional
15 hari lalu

BI bakal Kerja Sama dengan Apple, Perluas Penggunaan QRIS Tap

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal