Cara Percepat iPhone Lawas dengan Cepat dan Mudah, Jangan Terburu-buru Beli Baru!

Dini Listiyani
Cara Percepat iPhone Lawas (Foto: Apple)

JAKARTA, iNews.id - Biasanya pengguna Apple lebih jarang mengganti iPad dibandingkan iPhone. Untuk performa lebih baik ketahui cara percepat iPhone lawas. 

Pengguna iPad cenderung tetap menggunakan tablet mereka, setidaknya selama dua hingga empat tahun. Pada periode tersebut, beberapa model iPad baru dan update software biasanya dirilis, sehingga siapa pun yang mempunyai iPad tua mungkin mengalami penurunan kinerja. 

Ada beberapa alasan mengapa iPad lama bisa melambat di usia tuanya. Beruntung, Anda dapat melakukan beberapa hal untuk membantu mengatasi masalah tersebut. Berikut ini tipsnya sebagaimana dikutip dari Slash Gears. 

Cara Percepat iPhone Lawas

1. Restart iPad

Memulai ulang perangkat adalah strategi yang tepat saat memecahkan masalah. Ini tidak selalu berhasil, tetapi cukup sering berhasil sehingga ini harus menjadi langkah pertama Anda dengan hampir semua perangkat.

Saat memulai ulang, iPad akan memeriksa RAM-nya dan membersihkan semua file memori jangka pendek yang disimpan di CPU.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Gadget
20 jam lalu

Laku Keras! iPhone Air Edisi 2026 Diprediksi Pakai 2 Kamera Belakang

Internet
5 hari lalu

Apple Bakal Tanamkan AI di Fitur Siri Maret 2026

Nasional
16 hari lalu

BI bakal Kerja Sama dengan Apple, Perluas Penggunaan QRIS Tap

Gadget
1 bulan lalu

Harga iPhone 17 Pro Max Terbaru di Indonesia, Apakah Worth It?

Gadget
1 bulan lalu

Kelebihan dan Kekurangan iPhone 17 yang Wajib Diketahui sebelum Membeli, Apa Saja?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal