Cara Uninstall Aplikasi Your Phone di Windows 11

Inas Rifqia Lainufar
Cara Uninstall Aplikasi Your Phone di Windows 11 (Foto: Microsoft)

Namun jika kamu belum sepenuhnya yakin untuk menghapus aplikasi Your Phone secara permanen, kamu bisa menonaktifkan aplikasi tersebut sehingga Your Phone hanya akan terhapus sementara. Untuk mengetahui cara menonaktifkan aplikasi Your Phone pada Windows 11, kamu bisa menyimak panduan berikut ini.

1. Masuk ke menu Start.

2. Masuk ke aplikasi Settings.

3. Klik Apps di sebelah kiri layar.

4. Pada jendela Apps, klik Apps & features yang ada di sebelah kanan.

5. Pada kolom App list, cari Your Phone atau kamu bisa mencarinya secara manual dengan scroll layar hingga ke bawah.

6. Klik kanan di ikon titik tiga vertikal di sebelah opsi Your Phone.

7. Pilih Advanced options.

8. Pilih opsi Never pada kolom Background apps permissions.

9. Scroll ke bawah lalu klik opsi Terminate.

10. Aplikasi Your Phone telah nonaktif di Windows 11.

Itulah cara uninstall aplikasi Your Phone di Windows 11 yang bisa kamu jalankan jika kamu ingin menghapusnya secara permanen.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Nasional
30 hari lalu

Aplikasi Zangi Diblokir Komdigi usai Kasus Ammar Zoni di Rutan Terungkap, Ada Apa?

Nasional
1 bulan lalu

Dasco Ungkap Rencana Aplikasi Laporan Reses Anggota DPR, Masyarakat Bisa Pantau Langsung

Nasional
1 bulan lalu

Aplikasi iNews.id Kini Hadir dengan Fitur Dark Mode, Baca Berita jadi Makin Nyaman

Bisnis
2 bulan lalu

Pelindo Perbarui Aplikasi Phinnisi, Perkuat Transformasi Digital

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal