Hacker VPN Fortnite Bocorkan 500.000 Password Pengguna

Dini Listiyani
Hacker VPN Fortnite Bocorkan 500.000 Password Pengguna (Foto: Ist)

BleepingComputer mengkonfirmasi alamat IP ditautkan ke server Fortinet VPN, sementara sumber memverifikasi beberapa kata sandi yang bocor masih valid, sebagaimana dikutip dari Slash Gears.

Kebocoran ini tentu saja membahayakan keamanan dan integritas server VPN Fortinet mengingat ini dapat digunakan oleh peretas untuk lebih mencuri data atau memasang ransomware di komputer lain. Sayangnya, satu-satunya jalan pada saat ini yang dapat diambil adalah pemilik server untuk memaksa mengatur ulang semua kata sandi pengguna untuk menutup lubang yang telah dibuka kebocoran.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Nasional
17 hari lalu

Purbaya Panggil Hacker Benahi Keamanan Coretax: Hacker Kita Jago, Ditakuti Dunia

Nasional
17 hari lalu

Purbaya Klaim Masalah Coretax Hampir Rampung: Kita Panggil Hacker yang Jago-Jago

Nasional
1 bulan lalu

Pemuda Minahasa WFT Diragukan sebagai Bjorka Asli, Polisi Buka Suara

Buletin
1 bulan lalu

Hacker Bjorka Ditangkap! Pelaku Ternyata Pemuda 22 Tahun Asal Minahasa Bobol 4,6 Juta Data Nasabah

Nasional
1 bulan lalu

Terungkap! Pemilik Akun Bjorka Tak Lulus SMK, Belajar Meretas dari Medsos

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal