iOS 13 Mulai Sambangi Pengguna, Inilah 5 Fitur Baru yang Dibawanya

Dini Listiyani
Dark mode di iOS 13 (Foto: Screenshot)

2. Swipe to type
Apple mengumumkan keyboard Quickpath baru, yang memungkinkan Anda swipe to type menjadi lebih cepat, mirip seperti bagaimana Gboard bekerja. Hingga sekarang, pengguna Apple yang tertarik dengan opsi ini harus bergantung pada aplikasi pihak ketiga, SwiftKey.

3. Fitur Privasi Baru
Apple mempunyai fitur baru yang memungkinkan Anda log ke dalam aplikasi pihak ketiga dan website menggunakan Apple ID Anda. Sebagai bagian dari opsi ini, yang disebut Sign in with Apple, Anda bahkan dapat memilih untuk membuat alamat e-mail agar Anda masuk ke layanan ini, sehingga membatasi jumlah informasi pribadi yang harus diberikan.

4. Maps
Apple Maps mendapatkan beberapa update. Pertama, Anda dapat menjelajahi kota dalam 3D. Dengan update Apple Maps, Anda juga dapat mengunjungi tempat-tempat favorite yang sering dikunjungi.

5. Siri
Siri tidak begitu banyak mendapatkan perhatian selama keynote Apple tahun ini. Tapi, Siri mendapatkan beberapa perubahan.

Siri segera bisa membaca incoming messages ke pengguna dan membiarkan Anda membagikan audio dari AirPods.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Internet
5 tahun lalu

iOS 13.7 Bawa Fitur Pelacakan Covid-19

Internet
5 tahun lalu

iOS 13.6.1 Tersedia untuk Download, Bawa Perbaikan Layar Hijau

Internet
5 tahun lalu

81 Persen iPhone Aktif Sudah Menjalankan iOS 13

Internet
6 tahun lalu

iOS 13.1.1 Keluar, Bawa Perbaikan Bug Keyboard Pihak Ketiga dan Baterai Boros

Gadget
6 tahun lalu

Pengguna iPhone Kini Sudah Dapat Unduh iOS 13

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal