Kominfo Saring 105 Isu Hoax Vaksin Covid-19

Intan Rakhmayanti Dewi
Kominfo Saring 105 Isu Hoax Vaksin Covid-19 (Foto: Unsplash)

JAKARTA, iNews.id - Informasi salah atau hoax soal vaksin kerap ditemukan di internet. Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) telah menyaring ratusan hoaks terkait vaksin Covid-19 yang beredar luas di media sosial.

Juru Bicara Kominfo Dedy Permadi mengungkap, per 10 Februari 2021 tercatat total ada 105 isu hoaks terkait vaksin Covid-19. Adapun postingan hoaks yang telah dilakukan take-down sebanyak 417 postingan. 

Dengan penyebaran paling banyak terdapat di Facebook dengan 314 postingan. "Sisanya ada di Instagram, Twitter, YouTube, dan TikTok,” kata Dedy dalam keterangan pers, Kamis 11/2/2021).

Salah satu contoh hoaks terbaru adalah pesan berantai mengatasnamakan WHO yang berisi pendaftaran vaksin COVID-19 dari WHO dengan menyertakan link atau tautan pendaftaran.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Nasional
20 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Nasional
27 hari lalu

Banyak Orang Sakit Batuk Pilek Sekarang, Kemenkes Bongkar Data Mengejutkan!

Health
1 bulan lalu

Kasus Keracunan MBG Bakal Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Nasional
1 bulan lalu

Menkes Minta Kasus Keracunan MBG Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Motor
1 bulan lalu

Kembalikan Penjualan Mobil ke 1 Juta Unit, Pemerintah Diminta Keluarkan Insentif seperti Era Covid-19

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal