Pengguna Twitter Kini Bisa Tambahkan Stiker ke Fleets (Foto: Twitter)
Engadget melaporkan belum melihat opsi untuk menambahkan stiker di akun mereka. Jadi, website tersebut kemungkinan masih meluncurkannya ke semua penggunanya.
Bagi yang belum mengetahui fleets, jangan khawatir. Fleets adalah fitur yang akan muncul di bagian atas timline dalam bentuk gelembung seperti Stories yang ada di Instagram.