Sontak peristiwa itu mendapatkan beragam komentar dari warganet bahkan ada yang menyebutnya karena karma sang mantan.
"Semoga habis nikah banjir rezekinya," tulis akun @muhammadsahrul
"Jangan tanggap ya tretan hujan ini berkah," komentar akun lain
"Ngapain pesta di Bali, ini mah melebihi bali," tutur warganet lainnya