Lulusan MNC University Kenang Masa Kuliah: Kami Belajar dengan Dosen Luar Biasa

Devi Pattricia
Lulusan MNC University Kenang Masa Kuliah: Kami Belajar dengan Dosen Luar Biasa (Foto: Devi)

JAKARTA, iNews.id - MNC University menggelar wisuda program sarjana tahun akademik 2023/2024. Acara dihadiri 92 wisudawan dari delapan fakultas di MNC University. 

Dari seluruh wisudawan, sebanyak 61 orang telah mendapatkan pekerjaan. Salah satunya wisudawati bernama Putri Fritz Octaviani Bintang Mutiara atau kerap disapa Bintang. 

Bintang menempuh pendidikan dalam program Studi Manajemen. Dia menjadi salah satu wisudawati terbaik dengan IPK 3,82. Hebatnya, dia sudah bekerja di PT TEMAS Tbk. 

“Jujur banyak banget pengalaman. Kami belajar di MNC University dengan dosen yang luar biasa mendukung kami dan ngasih inspirasi,” kata Bintang saat ditemui di iNews Tower, Rabu (24/1/2023).

Bintang berharap MNC University dapat terus konsisten memajukan pendidikan di Indonesia melalui pengembangan soft skill dan hard skill. Dia ingin melanjutkan pendidikan magisternya dengan program beasiswa.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

MNC University Ajak Anggota PMR Gunakan Medsos secara Positif di Pelatihan Literasi Digital

Nasional
2 hari lalu

Ratusan PMR Antusias Ikuti Pelatihan Literasi Digital Bareng MNC University dan MNC Peduli

Nasional
2 hari lalu

MNC Peduli dan MNC University Latih Anggota PMR Jadi Generasi Cerdas Digital

Nasional
2 hari lalu

Semangat Sumpah Pemuda di Era Digital, MNC University Ajak Generasi Muda Terus Berinovasi

Bisnis
5 hari lalu

MSIN Resmi Masuk MSCI Indonesia Small Cap Index

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal