4 Aktivitas yang Seru Dilakukan saat Akhir Pekan, Bikin DIY hingga Memasak

Vien Dimyati
Ide keseruan habiskan waktu akhir pekan (Foto: Bosch DIY)

JAKARTA, iNews.id - Ada banyak cara untuk menikmati waktu akhir pekan bersama keluarga. Anda bisa jalan-jalan, memasak bersama, atau bersantai hanya di rumah.

Namun, tidak sedikit pula yang menikmati waktu weekend dengan bangun siang dan hanya rebahan seharian. Tenaga yang telah terpakai untuk bekerja selama weekday mengakibatkan orang-orang cenderung kurang produktif dan merasa malas saat weekend.

Akhir pekan seharusnya tidak dihabiskan untuk bermalas-malasan. Anda dapat menjaga dan mempertahankan produktivitas selama weekend. Bukan hanya agar lebih produktif saja, tetapi dapat membantu diri menjadi lebih senang dan bersemangat dalam menjalani hari.

Selain itu, berkegiatan positif di akhir pekan setidaknya membuat Anda bisa memanfaatkan waktu sebaik mungkin dengan melakukan aktivitas berguna. Tetap produktif di akhir pekan juga merupakan cara agar siap menghadapi datangnya weekdays dan terhindar dari sindrom “monster day”.

Banyak yang masih bertanya-tanya tentang kegiatan apa saja yang dapat dilakukan selama akhir pekan di rumah. Bagi Anda yang bingung harus melakukan apa di akhir pekan, berikut beberapa aktivitas yang menjadikan akhir pekanmu tetap produktif. Dirangkum pada Senin (23/5/2022).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Megapolitan
2 hari lalu

Dishub Siapkan Rekayasa Lalin di Sudirman hingga Gatsu 25-26 Oktober, Begini Rutenya

Megapolitan
3 hari lalu

Transjakarta Ubah Rute Pola Layanan di Akhir Pekan, Ini Daftarnya

Bisnis
23 hari lalu

Harga Beras hingga Cabai Merah Turun Jelang Akhir Pekan, Ini Rinciannya

Nasional
1 bulan lalu

Realisasi Transfer ke Daerah Capai Rp571,5 Triliun, Wamenkeu Suahasil Minta Pemda Percepat Belanja

Kuliner
1 bulan lalu

3 Restoran BBQ Jepang di Jakarta Cocok untuk Akhir Pekan, Wajib Coba!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal