5 Tren Makeup 2024, Korean Look Masih Jadi Favorit

Andre Purwanto
5 Tren Makeup 2024, Korean Look Masih Jadi Favorit (Foto: Aladinmall)

4. Retro Lips

Makeup dengan retro lips, gaya tampilan tahun 90an ini akan kembali memeriahkan tren makeup 2024. Jika diperhatikan, ini sudah mulai terlihat di akhir tahun 2023, di mana banyak orang yang lebih percaya diri menggunakan riasan bibir (Embed SKU 1) dengan warna merah klasik.Warna merah pada bibir bisa memberi kesan berani dan seksi. Selain itu, riasan kamu juga terlihat lebih chic terutama jika diberi sentuhan ombre lips warna coklat.

5. Ombre Lips

Ombre lips merupakan suatu teknik riasan bibir yang dilakukan dengan menggunakan dua atau lebih warna lipstik berbeda. Sehingga, bibir akan memiliki efek gradasi warna yang cantik dan kontur bibir yang lebih tegas.Ombre lips sebenarnya bukan hal yang baru dalam dunia makeup.

Itulah tren makeup 2024 yang fokus pada area mata dan bibir. Dapatkan makeup dan produk kecantikan lainnya di AladinMall. Nikmati fasilitas Gratis Ongkir dan promo belanja hemat lainnya dengan men-download aplikasi AladinMall di Play Store dan App Store. Jangan lupa untuk mengunjungi Blog AladinMall untuk mendapatkan berbagai informasi, tips dan review produk kebutuhanmu.

Petang ini ada harga spesial live AladinMall di aplikasi RCTI+. Yuk, join dan belanja sepuasnya di jeda iklan!

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Health
23 hari lalu

Tren Makeup 2026: Warna Cerah dan Berani Jadi Ajang Ekspresi Diri

Seleb
4 bulan lalu

Viral Fedi Nuril Pakai Celak di BIFF 2025, Netizen: Kayak Ojan

Seleb
7 bulan lalu

Kecantikan Paripurna Alyssa Daguise di Tangan Bennu Sorumba, dari Akad Nikah hingga Ngunduh Mantu 

Belanja
7 bulan lalu

Rahasia Tampil Glowing Tanpa Ribet ala Generasi Multitasking dengan Soulyu Chewy Butter Pot

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal