Penyajianya yang belum rampung dan berantakan, serta respons Joshua terkesan grogi dan linglung menyebabkan Chef Arnold jengkel hingga mengusirnya dari panggung MasterChef.
Namun, ditahan Chef Juna dan Chef Renatta sehingga konstestan Joshua kembali ke tempat untuk dinilai hidanganya. Terucap dari mulut Chef Juna hidangannya bukan menu kompetisi. Para juri akhirnya tidak meloloskan Joshua masuk ke tahap berikutnya.