Pilihan Sepatu Lokal Terbaik untuk Sehari-hari ala dr. Tirta

Siska Permata Sari
dr. Tirta sedang review sepatu lokal. (Foto: MNC Media)

JAKARTA, iNews.id - Kini, sepatu lokal buatan Indonesia tak kalah dengan merk luar negeri. Sepatu lokal juga dapat bersaing dengan model dan kualitas merk luar.

Kali ini, dr. Tirta yang dikenal sebagai penggemar sneakers berbagi opininya tentang sepatu lokal terbaik untuk dipakai sehari-hari.

Tirta Mandira Hudhi atau yang akrab disapa dr. Tirta merupakan dokter muda dan juga pengusaha. Dia mulai merintis sebuah bisnis cuci sepatu pada saat ia sedang menjalani pendidikan kedokteran di Universitas Gadjah Mada.

Di media sosial, dr. Tirta seringkali memperlihatkan ketertarikannya dengan merk-merk sepatu lokal. Dia pun mendapat banyak permintaan dari penggemar untuk membuat konten review sepatu lokal. 

Kali ini dr. Tirta mereview 3 pasang sepatu lokal yang sangat diminati masyarakat Indonesia. Brand pertama adalah sepatu berwarna hitam yang dihiasi dengan warna merah muda di bagian bawah sepatu. Dia mengaku sudah memakai sepatu ini selama 2 bulan. 

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Health
5 tahun lalu

Vaksin Covid-19 Sudah Teruji Aman dan Halal, dr Tirta Ajak Masyarakat Tidak Mudah Percaya Hoax

Bisnis
8 bulan lalu

Kisah Inspiratif Pasangan Muda Kembangkan Potensi Sepatu Lokal lewat Shopee

Belanja
12 bulan lalu

Jual Sepatu Terbanyak, Aerostreet X Wonderful Indonesia bersama Shopee Raih Rekor MURI

Health
1 tahun lalu

Sepatu Lari Terbaru dari Dr. Tirta dan Brand Lokal, Habis Terjual 9.000 Pasang dengan Harga Spesial!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal