5 Pantai Tersembunyi nan Indah di Bali, Cocok untuk Work From Bali Juli 2021

Ahmad Haidir
Keindahan Pantai di Bali (Foto: Instagram@joshuafooo)

JAKARTA, iNews.id - Pesona pemandangan Bali selalu saja membuat wisatawan terpikat untuk berwisata. Apalagi saat ini, Pemerintah sedang menggencarkan Work From Bali yang akan diluncurkan pada Juli 2021.

Sebagai salah satu destinasi wisata, Bali sedikit banyak terdampak oleh menurunnya kunjungan wisatawan akibat adanya pembatasan aktivitas di luar rumah.

Namun, itu tidak lantas menurunkan daya tarik Bali sebagai salah satu tempat untuk berwisata. Hal inilah yang lantas coba dimanfaatkan oleh pemerintah dengan melempar wacana Work From Bali, adaptasi dari budaya Work From Home yang populer selama masa pandemi.

Adapun salah satu keunggulan pariwisata yang dimiliki Bali adalah keindahan pantainya. Tentu masyarakat tidak asing dengan Pantai Kuta atau Pantai Seminyak yang senantiasa dipenuhi pengunjung saat memasuki musim liburan.

Namun, Bali tidak hanya Kuta dan Seminyak semata. Ada beberapa pantai tersembunyi di Bali yang bisa dijadikan alternatif untuk refreshing bahkan jika ingin menerapkan Work From Bali.

Langsung saja simak 5 pantai indah namun tersembunyi di Bali yang telah MNC Portal Indonesia rangkum pada Selasa (8/6/2021).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
2 hari lalu

Viral Open Trip ke Bantar Gebang, Biaya mulai dari Rp99.900!

Destinasi
4 hari lalu

Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah

Destinasi
6 hari lalu

7 Destinasi Wisata Favorit Arab Saudi, Wajib Masuk Wishlist!

Destinasi
7 hari lalu

Keseruan Visit Saudi Travel Fair 2025, Lebih Dekat dengan Budaya Timur Tengah di Jakarta!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal