Alun-Alun Depok Hadirkan Banyak Spot Foto yang Instagramable

Riyandy Aristyo
Alun-Alun Depok hadirkan banyak spot foto yang Instagramable. (Foto: Instagram Pemkotdepok)

DEPOK, iNews.id - Di awal 2020, Kota Depok akhirnya memiliki landmark baru yakni alun-alun Depok. Berada di kawasan Grand Depok City (GDC), tempat ini menawarkan banyak spot asyik yang sayang untuk dilewatkan.

Beberapa spot keren tersebut banyak dimanfaatkan pengunjung untuk berswafoto dan di-publish melalui media sosial. Sehingga tempat-tempat ini menjadi viral dan Instagramable.

Berikut adalah lokasi-lokasi Instagramable di alun-alun Depok yang berhasil dikumpulkan iNews.id dari berbagai sumber, Selasa (28/1/2020).

1. Jembatan Pintu Masuk

Lokasi ini tepat berada pintu masuk alun-alun Depok. Spotnya ciamik karena langsung membelakangi (background) pendopo alun-alun. Selain itu, pemandangan di sekelilingnya sangat menarik dan cocok diabadikan dalam setiap waktu.

2. Skatepark

Tidak semua alun-alun atau taman di Jakarta, punya skatepark. Nah, alun-alun Depok punya arena skatepark dengan pemandangan yang menarik untuk dijadikan foto Instagramable.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Megapolitan
2 hari lalu

Oknum TNI AL dan 5 Warga Sipil Ditetapkan Tersangka Kasus Penganiayaan di Depok

Megapolitan
6 hari lalu

Hari Pertama Masuk Sekolah di 2026, Jalan Margonda Depok Macet

Megapolitan
6 hari lalu

Oknum TNI AL Aniaya 2 Warga di Depok, Polisi: Korban Diduga Transaksi Narkoba

Megapolitan
6 hari lalu

Terungkap! Ini Motif Oknum TNI AL Aniaya 2 Warga hingga 1 Orang Tewas di Depok

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal