Pandemi Covid-19 Jadi Momen Paus Bungkuk Berkembang Biak

Riyandy Aristyo
Paus bungkuk berkembang biak (Foto : Lonely planet)

Tak hanya itu, mewabahnya virus corona juga telah menghentikan industri kapal pesiar, dan sebagian besar operator menunda operasi dari pertengahan Maret hingga 30-60 hari ke depan.

Secara kebetulan, munculnya Covid-19 bertepatan dengan musim persalinan untuk paus bungkuk di lepas pantai Hawaii. Ini merupakan peristiwa besar dan langka serta menjadi momen awal migrasi paus abu-abu dari Laut Bearing ke Semenanjung Baja.

Mamalia itu akan leluasa mencari pasangan dan memindahkan keluarganya ke tempat makan musiman tanpa terganggu aktivitas manusia. Terakhir kali laut sepi di saat peristiwa serangan teroris New York 11 September 2001 lalu.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
6 hari lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Destinasi
2 bulan lalu

Nusantara International Convention Exhibition Dibuka Jadi Destinasi MICE Terbaru

Buletin
10 bulan lalu

Viral! Sensasi Kuliner ala Jepang di Kaki Gunung Ciremai

Destinasi
12 bulan lalu

Eksplorasi Tanah Air: Diskon Rp100.000 Penerbangan ke Destinasi Impian

Destinasi
12 bulan lalu

Nikmati Keindahan Indonesia: Diskon Rp100.000 untuk Petualangan Seru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal