Memulai perjalanan dari Desa Tenggarit yang dikenal dengan produk manga arum manisnya, kedua host mulai memasuki kawasan hutan jati milik Perhutani itu. Trek di sini memang disiapkan agar mampu memacu adrenalin offroader, lengkap dengan tikungan tajam, turunan yang curam dan areal berlumpur.
Para offroader pun dipaksa mengeluarkan skill terbaiknya agar bisa menaklukkan trek yang ada.
Pengalaman Travel Addict di Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah ini dapat anda saksikan pada hari Minggu 22 November 2020 pukul 09.30 WIB di GTV, pilihan terbaik keluarga Indonesia. Travel Addict, tanpa batas.