Wisata New Normal di Bali, Asyik Keliling Desa Taro Bersepeda Lihat Kumpulan Gajah

Wilda Fajriah
Keseruan wisata di Desa Taro (Foto: Instagram @kura2bus)

Desa Taro adalah tempat yang berlokasi di Kabupaten Gianyar, Bali. Umumnya, para wisatawan akan menikmati wisata sepeda sambil mengelilingi indahnya Desa Taro.

Protokol kesehatan yang diterapkan di Bali pun cukup ketat. Penerapan ini diberlakukan demi keselamatan bersama dalam menekan angka Covid-19.

Di awal pintu masuk, Anda akan dilakukan pengecekan suhu serta penyemprotan hand sanitizer. Kemudian, Anda diperbolehkan untuk memilih sepeda mana yang akan dikendarai.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Seleb
7 hari lalu

Ariana Grande Terkena Covid-19 hingga Sejumlah Acara Dibatalkan, Begini Kondisinya

Health
11 hari lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
12 hari lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Destinasi
14 hari lalu

Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal