Yuhu! Libur Natal Makin Seru Ditemani Shaun The Sheep di AEON Mall BSD City

Annastasya Rizqa
Ada Shaun The Sheep di AEON Mall BSD City. (Foto: Annastasya Rizqa)

Shaun dan karakter lainnya akan hadir menemani pengunjung setia AEON Mall BSD CITY dengan beragam aktifitas yang menyenangkan untuk mengisi libur Natal kali ini.

Kolaborasi dengan AEON Mall BSD CITY memberikan kesempatan untuk menghadirkan pengalaman liburan yang tak terlupakan bagi keluarga, sekaligus memperluas kehadiran Shaun the Sheep sebagai salah satu karakter animasi favorit di Indonesia. 

Sebagai pemegang lisensi resmi, MNC Licensing terus berkomitmen menghadirkan karakter-karakter animasi terbaik melalui berbagai platform, merchandise, dan kegiatan yang dapat dinikmati oleh seluruh keluarga Indonesia.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Film
6 hari lalu

Deretan Pemain Sinetron Cinta Sepenuh Jiwa Akan Menyapa Warga Jatinegara dalam Dahsyatnya Meet and Greet

Motor
7 hari lalu

Bikin Ngakak, Personel The Prediksi Cosplay Jadi Shaun The Sheep saat Turing di Luar Negeri 

Film
9 hari lalu

VISION+ Mall Attack Hadir di PGC Cililitan, Ketemu Langsung Yuki Kato dan Cast Still Single!

Film
2 bulan lalu

Dahsyatnya Meet and Greet Kau Ditakdirkan Untukku Siap Menyapa Warga Bekasi!

Film
3 bulan lalu

Streaming Shaun the Sheep dan Hiburan Keluarga, Coba Gratis 1 Bulan Premium VISION+

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal