4 Minuman Lezat yang Bantu Atasi Gangguan Tidur di Malam Hari

Siska Permata Sari
Minuman lezat untuk atasi gangguan tidur (Foto : FoodNDTV)

JAKARTA, iNews.id - Kesulitan tidur memang menjadi masalah yang kerap dihadapi banyak orang. Apalagi di masa pandemi virus corona (Covid-19), yang mana membuat orang lebih rentan terkena stres atau tak jarang mengacaukan jadwal tidur.

Jika Anda salah satunya, jangan khawatir. Sebab, ada beragam cara untuk mengatasi gangguan tidur di malam hari. Misalnya saja, mengonsumsi minuman tertentu yang membuat Anda lekas mengantuk dan tidur nyenyak.

Ya, memang ada serangkaian minuman yang dapat Anda konsumsi sebelum tidur untuk memicu kantuk. Tentunya, minuman dengan kafein, alkohol, dan tinggi gula, harus dihindari.

Jadi, minuman apa saja? Simak daftarnya, seperti dilansir dari Food NDTV, Jumat (26/6/2020).

Susu hangat

Di urutan pertama ada susu hangat yang dapat merangsang Anda lekas tidur. Pasalnya, kekurangan kalsium dapat menjadi penyebab Anda kesulitan tidur. Sehingga mengonsumsi susu hangat yang kaya kalsium dapat mengatasinya. Selain itu, susu juga mengandung senyawa yang disebut serotonin, yang membawa kedamaian dan relaksasi bagi pikiran. 

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Kuliner
18 hari lalu

Li Lian Park Hyatt Hadirkan Kuliner Khas Kanton Menggugah Selera, Wajib Dicoba!

Kuliner
18 hari lalu

Sensasi Restoran Li Lian di Park Hyatt Jakarta, Manjakan Pengunjung

Kuliner
27 hari lalu

Kari Otentik Jepang Bisa Halal Juga Kok, Ini Caranya!

Kuliner
2 bulan lalu

Rekomendasi Kafe Pet-Friendly di Gading Serpong, Mampir Sini!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal