4 Rekomendasi Makanan Rendah Kolesterol, Cocok Dikonsumsi Sehari-hari

Leonardus Selwyn
Makanan Rendah Kolesterol (Foto: betterme.world)

JAKARTA, iNews.id - Memilih hidangan sehat untuk dikonsumsi sehari-hari sangat penting. Apalagi jika memiliki kolesterol, tentunya Anda harus disiplin dalam memilih makanan.

Menjaga asupan makanan sangatlah penting, khususnya untuk mengatur kadar kolesterol dalam tubuh. Tanpa disadari makanan yang dikonsumsi seringkali tinggi lemak yang memicu kenaikan kolesterol. Kondisi ini tentu akan menyebabkan risiko jantung dan stroke.

Meski demikian, seseorang tidak perlu khawatir. Sebab dengan mengatur pola makan, maka risiko kolesterol ini dapat dicegah sejak dini. Melansir dari Better Me World, lemak tak jenuh tidak meningkatkan kadar kolesterol dalam darah. 

Lemak tak jenuh sebenarnya bermanfaat karena dapat menurunkan kolesterol dan tekanan darah secara keseluruhan. Selain itu, lemak tak jenuh juga dapat memberikan energi bagi tubuh manusia. 

Lantas, apa saja makanan yang mengandung lemak tak jenuh? Berikut ulasannya dirangkum pada Kamis (30/12/2021).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Health
9 hari lalu

Viral Sarapan Kukusan, Menkes Sebut FOMO yang Positif!

Kuliner
14 hari lalu

Li Lian Park Hyatt Hadirkan Kuliner Khas Kanton Menggugah Selera, Wajib Dicoba!

Kuliner
14 hari lalu

Sensasi Restoran Li Lian di Park Hyatt Jakarta, Manjakan Pengunjung

Kuliner
23 hari lalu

Kari Otentik Jepang Bisa Halal Juga Kok, Ini Caranya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal