JAKARTA, iNews.id - Opor ayam merupakan salah satu menu masakan yang sangat populer saat Lebaran atau Perayaan Idul Fitri. Biasanya, opor ayam disantap bersama dengan ketupat.
Sesuai dengan namanya, hidangan ini terbuat dari bahan utama daging ayam yang dimasak dengan bumbu dan rempah pilihan.
Adapun beberapa bahan dan bumbu untuk membuat opor ayam yaitu bawang merah, bawang putih, kemiri, kunyit, santan, dan lainnya.
"Menu yang paling ditunggu-tunggu saat Ramadan maupun Lebaran nanti. Makan opor ayam dengan ketupat/lontong rasanya Manteb bgt ,yuk cobain bund," tulis Instagram @kaka.kitchen93.
Penasaran ingin membuat opor ayam enak dan lezat? Berikut ulasannya dirangkum melalui Instagram @kaka.kitchen93, Rabu (27/4/2022).