Ide Kulineran di Hong Kong, Cicipi Menu Lezat di Restoran Bersejarah sejak 1938

Novie Fauziah
Ide Kulineran di Hong Kong (Foto: Instagram@dennischongofficial)

Drunken Pot

Restoran hotpot dengan nuansa klub malam, The Drunken Pot melayani kerumunan anak muda dan penggemar hotpot. 

Dikenal karena penyajiannya yang spesial dengan interior yang kekinian, mereka memiliki pilihan hingga lima jenis sup dalam satu pot. Restoran hotpot modern yang segar ini telah menemukan kembali hiburan klasik Kanton ini untuk generasi baru.

Yi Hung Yuen

Terletak di pusat Lan Kwai Fong, Yi Hung Yuen adalah impian seluruh Instagram influencer yang memiliki nuansa moody bordello yang dilengkapi dengan lampu neon yang dramatis, terinspirasi dari novel klasik Tiongkok Dream of the Red Chamber.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Internasional
8 jam lalu

Meriahnya Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Berbagai Negara

Megapolitan
20 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Internasional
28 hari lalu

Kebakaran Apartemen Hong Kong Renggut 159 Nyawa, Departemen Pemadam Kebakaran Dibohongi

Internasional
28 hari lalu

Polisi Hong Kong Tangkap 21 Orang terkait Kebakaran Apartemen, Korban Tewas 159

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal