Kulineran saat Liburan di Jakarta, Enak Ada Nasi Goreng hingga Tongseng

Okezone.com
Kulineran di Jakarta (Foto : Instagram)

Tongseng Pak Kadir

Kuliner nikmat selanjutnya adalah Tongseng Kambing Pak Kadir yang terletak di Jalan Musi, Cideng, Jakarta Pusat. Meski demikian, Anda harus bersabar jika ingin membelinya. Pasalnya tempat ini selalu ramai dikunjungi oleh pembeli.

Pondok Salero

Destinasi lain yang banyak dikunjungi di Jakarta adalah Pondok Salero yang ada di Roxy, Jakarta Barat. Pondok Salero ini merupakan rumah makan padang yang masih tradisional, dengan harga yang merakyat.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Kuliner
3 hari lalu

Li Lian Park Hyatt Hadirkan Kuliner Khas China Menggugah Selera, Wajib Dicoba!

Kuliner
3 hari lalu

Sensasi Restoran Li Lian di Park Hyatt Jakarta, Manjakan Pengunjung

Kuliner
12 hari lalu

Kari Otentik Jepang Bisa Halal Juga Kok, Ini Caranya!

Kuliner
1 bulan lalu

Rekomendasi Kafe Pet-Friendly di Gading Serpong, Mampir Sini!

Kuliner
2 bulan lalu

Fakta Unik! Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa Pengganti Sri Mulyani Ternyata Hobi Kulineran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal