Pencernaan Kamu Bisa Lancar Hanya karena Makan Pakai Tangan

Siska Permata Sari
Manfaat makan pakai tangan (Foto: MNC Media)

JAKARTA, iNews.id - Kembali lagi di Podcast Arisan Sehat yang akan memberikan kamu berbagai informasi keren seputar kesehatan. Curhat sehat yang akan ditemani sama cewek-cewek cantik sekaligus mahir dalam menjaga kebugaran tubuh mereka, yaitu Soraya Larasati, Sahila Hisyam, dan Zee Zee Shahab. Kali ini, mereka bakal ngobrol-ngobrol tentang makan pakai tangan! Penasaran gimana keseruannya? Buruan langsung dengerin di RCTI+.

Kamu lebih sering makan pakai tangan atau sendok? Sebagai orang Indonesia, pastinya kita terbilang sering menyantap makanan tanpa menggunakan sendok atau peralatan makan apa pun. Kalau tak biasa, pasti makan pakai tangan akan seringkali dianggap jorok. Padahal, ternyata kita bisa merasakan banyak manfaat dari makan pakai tangan loh!

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Film
21 jam lalu

Dulu Dukun Hebat, sekarang Tobat!

All Sport
12 hari lalu

Fury Redemption Guncang Akhir Tahun! 11 Laga Panas Terjadi di RCTI+

All Sport
31 hari lalu

RCTI+ Resmi Gandeng TS Media! Valencia Tanoesoedibjo Ungkap Era Baru Sportainment Indonesia

Film
31 hari lalu

Luncurkan Sportstive+ Bersama Valencia Tanoesoedibjo, Luna Maya Bangga Kerja Sama dengan RCTI+

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal