Seblak Diusulkan Jadi Warisan Budaya, Netizen: Bisa Go Internasional Nih!

Syifa Fauziah
Seblak diusulkan jadi warisan budaya (Foto: Instagram)

"Harus ada foto, video, dan bukti fisik maupun saksi yang menguatkan kalau kuliner seblak ini adalah karya anak bangsa. Karena ini kekayaan sektor kuliner keterampilan masyarakat dalam menciptakan makanan," tuturnya.

Informasi tentang Kemendikbudristek akan mengusulkan seblak jadi warisan budaya viral di media sosial. Hal itu diunggah oleh akun Twitter Receh Tapi Sayang.

"Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) menyatakan kuliner seblak dapat diusulkan untuk ditetapkan sebagai warisan budaya tak benda yang selama ini dikenal banyak tumbuh di Kabupaten Garut dan Bandung, Jawa Barat.  Hal ini karena seblak sudah ada sejak lama dan tetap bertahan sampai saat ini. Gimana menurut kalian?," tulis akun itu.

Postingan tersebut langsung mendapat banyak komentar dari netizen yang ikut bangga.

"Buatan Sunda nih bos," celetuk @babybeta***
"Jadikan seblak mendunia guys," komen @ledokk***
"Jangan lupa dutanya sekalian si mamang Rapael," tambah @cangkli***
"Bisa go internasional nih seblak," ujar @abellisthe***
"Hidup Seblak!," komen @ce_nis***
"Seblak go internasional," timpal @iniling***

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Kuliner
1 tahun lalu

Resep Bumbu Seblak yang Mudah Dibuat, Bahannya Hanya Kerupuk dan Cabai 

Kuliner
2 tahun lalu

Resep Seblak Kuah Pedas Khas Bandung, Cara Buatnya Mudah Banget

Kuliner
2 tahun lalu

Resep Seblak Cobek yang Menggugah Selera, Bahannya hanya Sosis dan Kerupuk!

Kuliner
2 tahun lalu

Hobi Makan Seblak, Ternyata Ini Dampak Kesehatan yang Bisa Terjadi!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal