Tips Masak Ubi Jalar untuk Sajian Penurun Berat Badan

Antara
Manfaat ubi (Foto : mother nature network)

JAKARTA, iNews.id - Ubi menjadi salah satu umbi-umbian yang memiliki banyak manfaat kesehatan. Tidak perlu ragu karena makanan ini bagus untuk kesehatan Anda, antara lain mengandung banyak vitamin, serat, potasium, dan nutrisi lain yang membantu tubuh melakukan fungsinya.

Namun, untuk tujuan penurunan berat badan, cara menyiapkan dan mengonsumsi ubi bisa meningkatkan atau malah meniadakan manfaatnya.

Dibandingkan sayuran lain seperti sayuran berdaun hijau, mentimun dan tomat, ubi secara signifikan tinggi karbohidrat.

Berikut, ahli diet terdaftar, Alana Kessler memberikan tips mengolah ubi, seperti dilansir Medical Daily:

Cara menyiapkan 

Ubi memiliki banyak antioksidan dan serat dengan jumlah kalori yang sedikit lebih rendah. Namun, ini tergantung pada bagaimana Anda mempersiapkannya.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Megapolitan
29 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Kuliner
2 bulan lalu

Li Lian Park Hyatt Hadirkan Kuliner Khas Kanton Menggugah Selera, Wajib Dicoba!

Kuliner
2 bulan lalu

Sensasi Restoran Li Lian di Park Hyatt Jakarta, Manjakan Pengunjung

Kuliner
2 bulan lalu

Kari Otentik Jepang Bisa Halal Juga Kok, Ini Caranya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal