Viral Muncul Croissant Geprek usai Ramai Roti Cromboloni, Pernah Coba?

Chindy Aprilia Pratiwi
Viral Muncul Croissant Geprek usai Ramai Roti Cromboloni (Foto: TikTok)

Tidak hanya itu, lewat video tersebut juga memperlihatkan cara pembuatan croissant geprek yang dimulai dari sebelum dipanggang hingga siap dicicipi.

Croissant geprek yang viral ini telah ditonton satu juta view, lebih dari 46 ribu like, dan lebih dari 500 komentar. Bagi sebagian besar komentar menyayangkan dengan trend terbaru makanan tersebut.

“Croissant ini kue paling gaada harga dirinya dah gue rasa di penyet jd croffle di gulung jd cromboloni skrg di geprek,” kata akun @bye***.

“Capek-capek nunggu ngembang adonan nya,.eh malah di geprek,” ujar akun @dea***.

Namun, di balik komentar kecewa netizen adapun sebagian komentar yang menyambut baik trend makanan. Bahkan dia sampai tidak sabar untuk segera mencicipinya dan menunggu hadir di Indonesia.

"Buat aku yg ga begitu suka croissant, kalau ini mauuu,” kata akun @iva***.

"Tapi lebih gampang makannya ga si skwkkw dibanding yg biasa di hap aja kagak muat,” ujar akun @cal***.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Seleb
5 bulan lalu

Apa Kabar Edwin Super Bejo? Presenter Kondang Era 1990-an Viral Jual Roti Pikul

Kuliner
9 bulan lalu

5 Rekomendasi Menu Camilan Buka Puasa, Dijamin Makannya Lahap!

Kuliner
12 bulan lalu

Lagi Viral, Begini Resep Camilan Gurih Mozzarella Nashville

Bisnis
12 bulan lalu

Inspiratif, Nasabah PNM Mekaar Sukses Olah Sisik Ikan hingga Ekspor ke Berbagai Benua

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal